Rabu, 10 Februari 2016

Grafik Tali Gitar (Monitoring Pekerjaan Jalan)

23.13 Posted by Jefferey No comments
Halo sahabat tipssipil,
Apakah sahabat tipssipil pernah bekerja pada konstruksi jalan dan jembatan?
Jika pernah maka sahabat pasti tidak asing lagi dengan istilah Grafik Tali Gitar.
Grafik Tali gitar digunakan untuk monitoring pekerjaan yang akan dikerjakan dan yang terealisasi.
Grafik Tali gitar sangat berguna sekali dalam mengawasi pekerjaan konstruksi jalan, sehingga banyak digunakan oleh konsultan jalan dan jembatan.

Grafik Tali gitar yang akan saya bagikan kali ini disajikan dalam bentuk Excell, sehingga sangat mudah digunakan. Kita hanya perlu meng-input Uraian pekerjaan dan titik stationingnya.


Penampakannya seperti gambar diatas.
Untuk link downloadnya, silahkan download dibawah.

Klik didini

Sipil Jaya.

0 komentar:

Posting Komentar